Selasa, 13 November 2012

Pengertian Novel Terjemahan dan Contoh Novel 
Terjemahan

novel terjemahan ialah novel yang berasal bukan dari dalam negeri, melainkan dari luar negeri, lalu oleh pihak dalam negeri akan dialih bahasakan atau diterjemahkan ke dalam bahasa yang sesuai, yang dalam hal ini adalah bahasa Indonesia.
Lalu, apa saja novel terjemahan? novel terjemahan itu sendiri berasal dari beberapa atau banyak Negara, seperti novel terjemahan dari bahasa Korea ke dalam bahasa Indonesia, novel terjemahan dari bahasa Jepang ke dalam bahasa Indonesia, novel terjemahan dari bahasa Inggris ke dalam bahasa Indonesia, novel terjemahan dari bahasa Cina ke dalam bahasa Indonesia, novel terjemahan dari bahasa India ke dalam bahasa Indonesia dan masih banyak lagi novel terjemahan yang beredar di pasaran.


Contoh Novel Terjemahan

novel Saga Harry Potter bersama kedua sahabatnya Ron dan Hermione
novel Saga Twilight Edward dan Bella
novel Sherlock Holmes
novel Sidney Sheldon : Malaikat Keadilan (Range of Angel)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar